Soal Penilaian Akhir Semester UAS 1 Matematika Kelas 7 SMP MTs K13

Soal Penilaian Akhir Semester UAS 1 Matematika Kelas 7 SMP MTs K13 merupakan salah satu bentuk evaluasi belajar peserta didik kelas 7 yang dilaksanakan pada akhir semester 1.

Soal UAS 1 Matematika kelas 7 ini admin bagikan untuk membekali belajar peserta didik, khususnya kelas 7 SMP/MTs sehingga nantinya siap untuk menghadapi Penilaian Akhir Semester 1.

Materi soal Penilaian Akhir Semester Matematika kelas 7 SMP MTs ini berisi materi Matematika kelas 7 kurikulum 2013 selama semester 1, sebagai berikut.

1. Bilangan

2. Himpunan

3. Bentuk Aljabar

4. Persamaan dan Pertidaksamaan Linier

5. Perbandingan

Soal Penilaian Akhir Semester UAS 1 Matematika Kelas 7 SMP MTs K13 ini berbentuk pilihan ganda dengan empat alternatif jawaban.

Soal nomor 1

Suhu di dalam suatu laboratorium adalah 15⁰C. Karena akan digunakan untuk sebuah
penelitian, maka suhu di ruangan tersebut diturunkan 26⁰C lebih rendah dari suhu semula. Suhu laboratorium sekarang adalah ….

A. 11⁰C

B. 41⁰C

C. -11⁰C

D. -41⁰C

Soal nomor 2

Hasil dari (-48) : (-8 ) + 17 x (-3) adalah ….

A. -73

B. -69

C. -54

D. -45

Soal nomor 3

Hasil dari (83 x 84)2 : 86 adalah ….

A. 86

B. 88

C. 816

D. 818

Soal nomor 4

Hasil dari √40 : √25 adalah ….

A. √2

B. 2√2

C. 3√2

D. 4√2

Soal nomor 5

Hasil dari

adalah ….

Soal nomor 6

Pak Anton memiliki sebidang tanah seluas hektar. Kemudian dia membeli lagi seluas hektar.

Jika hektar dibangun untuk perkantoran dan sisanya untuk taman, luas taman tersebut adalah ….

A. hektar

B. hektar

C. hektar

D. hektar

Soal nomor 7

Hasil dari adalah ….

Soal nomor 8

Ibu belanja di supermarket sebesar Rp. 250.000,00. Jika ibu mendapat diskon 15%, maka uang yang harus dibayar Ibu di kasir adalah ….

A. Rp. 37.500,00

B. Rp. 73.000,00

C. Rp. 212.500,00

D. Rp. 230.000,00

Soal nomor 9

Urutan pecahan-pecahan dari yang terkecil sampai yang terbesar adalah ….

Soal nomor 10

Diantara kelompok-kelompok berikut, yang merupakan himpunan adalah ….

A. kelompok gunung yang tinggi

B. kelompok makanan yang enak

C. kelompok hewan berkaki dua

D. kelompok siswa yang pandai

Soal nomor 11

Diketahui A = {2, 3, 5, 7, 11}

Himpunan semesta yang tepat untuk adalah ….

A. {Bilangan ganjil kurang dari 12}

B. {Bilangan asli kurang dari 12}

C. {Bilangan prima kurang dari 12}

D. {Bilangan cacah antara 2 dan 12}

Soal nomor 12

Diketahui :

A ∩ B adalah ….

A. {3, 4, 5}

B. {3, 5, 7}

C. {2, 3, 5}

D. {1, 3, 5, 7}

Soal nomor 13

Jika :

maka E υ F adalah ….

A. {1}

B. {-1}

C. {1, -1}

D. { }

Soal nomor 14

Diketahui:

D = {Bilangan cacah}

E = {Bilangan asli}

maka D – E = ….

A. {1}

B. {0}

C. { }

D. {…, -2, -1, 0}

Soal nomor 15

Suatu himpunan mempunyai lima anggota, banyaknya himpunan bagian dari himpunan tersebut adalah ….

A. 32

B. 25

C. 10

D. 7

Soal nomor 16

Diketahui :

Pernyataan berikut ini benar, kecuali

A. 9 K

B. { } K

C. {15, 17, 19} K

D. 19 K

Soal nomor 17

Penderita demam berdarah maupun muntaber yang dirawat di sebuah rumah sakit sebanyak 86 orang.

Sejumlah 35 orang menderita demam berdarah saja dan 15 orang menderita keduanya. Banyak penderita yang sakit muntaber saja adalah ….

A. 20 orang

B. 36 orang

C. 50 orang

D. 51 orang

Soal nomor 18

Sebuah peta pulau Jawa dibuat dengan skala . Jika jarak Jakarta – Bandung pada peta 18 cm, maka jarak Jakarta – Bandung sebenarnya adalah ….

A. 18 km

B. 180 km

C. 10 km

D. 100 km

Soal nomor 19

Pada suatu peta, jarak 20 km ditunjukkan dengan jarak 4 cm. Jarak sebenarnya yang ditunjukkan dengan panjang 16 cm adalah ….

A. 8 km

B. 80 km

C. 16 km

D. 160 km

Soal nomor 20

Perbandingan uang Ali dan Lia 4 : 3. Jika jumlah uang mereka Rp 560.000,00, maka selisih uang Ali dan Lia adalah ….

A. Rp. 140.000,00

B. Rp. 120.000,00

C. Rp. 100.000,00

D. Rp. 80.000,00

Soal nomor 21

Untuk menjamu 12 orang tamu diperlukan 1,5 kg beras. Jika akan menjamu 35 orang, maka dibutuhkan beras sebanyak ….

A. 4,5 kg

B. 4,375 kg

C. 4,275 kg

D. 4,175 kg

Soal nomor 22

Sebuah mobil memerlukan 5 liter bensin untuk menempuh jarak 60 km. Jika mobil itu menghabiskan 40 liter bensin, maka jarak yang ditempuh mobil tersebut adalah ….

A. 200 km

B. 240 km

C. 300 km

D. 480 km

Soal nomor 23

Sebuah bangunan diperkirakan akan selesai dalam waktu 12 hari oleh 60 pekerja. Apabila jumlah pekerja ditambah 20 orang lagi, maka lamanya waktu selesainya bangunan tersebut adalah ….

A. 9 hari

B. 12 hari

C. 15 hari

D. 18 hari

Soal nomor 24

Seorang kontraktor memperkirakan dapat menyelesaikan pekerjaannya dalam waktu 20 hari dengan 18 orang pekerja.

Jika kontraktor tersebut ingin menyelesaikan pekerjaannya dalam waktu 12 hari, maka banyaknya pekerja tambahan yang diperlukan adalah ….

A. 30 orang

B. 20 orang

C. 18 orang

D. 12 orang

Soal nomor 25

Untuk membangun sebuah gedung diperlukan 40 pekerja dan membutuhkan waktu penyelesaian selama 35 hari.

Setelah dikerjakan selama 14 hari, ada 5 orang pekerja meminta cuti. Dengan berkurangnya pekerja tersebut, maka lamanya gedung selesai dibangun adalah ….

A. 24 hari

B. 36 hari

C. 38 hari

D. 40 hari

Soal Ulangan Akhir Semester 1 (Penilaian Akhir Semester) kelas 7 SMP MTs Kurikulum 2013 untuk mata pelajaran lainnya dapat diunduh pada link berikut ini.

Soal Ulangan Akhir Semester 1 Kelas 7 K13 Mapel IPA (Download)

Soal Ulangan Akhir Semester 1 Kelas 7 K13 Mapel Bahasa Indonesia (Download)

Soal Ulangan Akhir Semester 1 Kelas 7 K13 Mapel Bahasa Inggris (Download)

Soal Ulangan Akhir Semester 1 Kelas 7 K13 Mapel IPS (Download)

Soal Ulangan Akhir Semester 1 Kelas 7 K13 Mapel PPKn (Download)

Soal Ulangan Akhir Semester 1 Kelas 7 K13 Mapel Seni Budaya (Download)

Soal Ulangan Akhir Semester 1 Kelas 7 K13 Mapel Prakarya (Download)

Soal Ulangan Akhir Semester 1 Kelas 7 K13 Mapel Penjasorkes (Download)

Demikian yang dapat admin bagikan mengenai soal Penilaian Akhir Semester UAS 1 Matematika Kelas 7 SMP MTs K13. Semoga bermanfaat.